nanam-benih-819x1024 Magang di Nanem Benih, Dapatkan Kesempatan Magang WFH!
sumber: nanembenih

Makassar, EBS FM Unhas — Buat kamu yang lagi cari kesempatan magang online, tenang aja! Nanem Benih kembali membuka program magang Temannanem, program magang seru yang dirancang khusus buat kamu yang ingin magang dari rumah (WFH). Yuk, jadi bagian dari tim kami dan kembangkan potensimu tanpa harus keluar rumah!

Posisi yang tersedia:
• Copy & Content Planner
• Partnership
• Content Video Editor
• Graphic Designer

Persyaratan meliputi:
• Pelajar/mahasiswa aktif atau fresh graduate (semua jurusan dipersilakan melamar).
• Memiliki minat di dunia tanaman, lingkungan, dan sosial.
• Memiliki jaringan internet/Wi-Fi.
• Berkomitmen dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas.
• Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim.
• Durasi magang fleksibel (minimal 3 bulan).
• Tidak diwajibkan memiliki pengalaman sebelumnya—asal terbuka untuk belajar.

Benefit yang akan kamu dapatkan:
• Pengalaman dan portofolio nyata
• Sertifikat internship
• Mentoring dan bimbingan
• Kesempatan networking
• WFH dan jam kerja fleksibel
• Reward for Intern of the Month
• Akses mengikuti event Nanem Benih (mendapat fee Rp50.000/event)

Daftarkan dirimu sebelum 5 Juli melalui tautan berikut:
bit.ly/VolunteerTemanNanem

Dapatkan pengalaman nyata dan bangun jaringan profesional bersama Temannanem!

Muhammas Ghiyas Gaspah