Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Dini Curah Hujan Tinggi di Sulsel
Makassar, EBS FM Unhas – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Sulawesi Selatan (Sulsel) mengeluarkan peringatan dini potensi curah hujan tinggi di sejumlah wilayah Sulsel pada periode 11–20 Januari 2026. Kondisi cuaca tersebut berpotensi menimbulkan banjir, tanah longsor, genangan air, hingga mengganggu aktivitas masyarakat di berbagai daerah. Peringatan dini awas curah hujan tinggi ini berlaku