SAR Gabungan Berhasil Temukan Black Box ATR 42-500 di Ekor Pesawat

Makassar, EBS FM Unhas — Tim Search and Rescue (SAR) Gabungan berhasil menemukan black box pesawat ATR 42-500 yang mengalami kecelakaan di kawasan Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan. Black box tersebut ditemukan pada Rabu (21/1) sekitar pukul 11.00 Wita di bagian ekor pesawat yang berada di lereng gunung oleh tim SAR gabungan yang terdiri atas

Read More