Explore Spermonde Edisi Pajenekang Ala FDC Unhas
Akademia Makassar, Fisheries Diving Club Universitas Hasanuddin (FDC UNHAS) sebagai salah satu unit kegiatan mahasiswa yang fokus dengan kondisi lingkungan sebagai pemerhati ilmiah, sedang melakukan upaya dalam pemenuhan informasi tentang kepulauan spermonde dengan terjun langsung dalam bentuk kegiatan yang dinamakan “Explore Spermonde Edisi Pajenekang”. Kegiatan yang bertujuan untuk mengumpulkan data kekayaan sumberdaya hayati di pulau